admin

Nilai Mutu

Budidaya Perairan

NILAI  MUTU PROGRAM STUDI BUDIDAYA PERAIRAN

Dalam pencapaian profil lulusan yang ditetapkan, maka Program Studi Budidaya Perairan di tahun 2021 mulai mengimplementasikan SNI ISO 21001:2018 tentang Sistem Manajemen Organisasi Pendidikan (SMOP) sebagai standar mutu internasional serta Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) yang ditetapkan oleh Universitas Pattimura.

 

SASARAN MUTU PROGRAM STUDI BUDIDAYA PERAIRAN 

 

  1. Minimum 52% lulusan memiliki IPK ≥ 3,00
  2. Minimum 52 % lulusan memerlukan waktu tunggu untuk mendapatkan pekerjaan pertama kali ≤ 3 bulan.
  3. Sebanyak 30% mahasiswa mengikuti program MBKM (20 SKS)
  4. Kegiatan penalaran mahasiswa, minat dan bakat mahasiswa minimal 3 kegiatan.
  5. Pelayanan administrasi mahasiswa selesai dalam 2 hari.